Sukses

Top 5 Health: Langkah Saat Terkena Serangan Jantung Terpopuler

Langkah yang harus dilakukan ketika terkena serangan jantung menarik perhatian pembaca.

Liputan6.com, Jakarta Serangan jantung dapat terjadi kapan dan di mana saja. Jika salah seorang anggota keluarga Anda mengalaminya, hal-hal sederhana dapat dilakukan untuk mencegah parahnya situasi.

Apa langkah yang harus dilakukan ketika terkena serangan jantung? Artikel ini cukup menarik perhatian pembaca Liputan6.com edisi Kamis (17/4/2015). Selain itu, simak juga artikel menarik lainnya.

1. Lakukan Ini Bila Tiba-tiba Ada yang Kena Serangan Jantung

Saat terkena serangan jantung, pertama-tama penderita harus ditidurkan telentang, kemudian diberi ruang yang lebih besar agar bernapasnya lancar. Apalagi yang harus dilakukan? Baca artikel berikut selengkapnya.

2. Sexpedia: Berapa Lama Waktu Ideal Lakukan Foreplay?

Apa benar foreplay harus lama? Berapa lama waktu yang ideal? Simak penuturan Psikolog Seksual Zoya Amirin, M.Psi dalam program Sexpedia, Kamis (16/4/2015).

3. Dokter Bicara Kanker: Kenali Penyebab Kanker Serviks

Munculnya keputihan dari organ intim tentu amat mengganggu. Apakah penyebab keputihan tersebut? Apakah keputihan bisa sebabkan kanker serviks? Sementara itu, apakah benar pria yang berpoligami bisa membuat istri-istrinya terkena kanker serviks? Simak penuturan dokter spesialis obstetri dan ginekologi RSCM, dokter Laila Nuranna, SpOG (K), dalam program Dokter Bicara Kanker, edisi Kamis (16/4/2015).

4. Bocah Meme Menggemaskan Berhasil Selamatkan Nyawa Sang Ayah

Ayah dari tokoh di balik meme penuh kemenangan bernama Sam Griner, Justin (39) akhirnya dapat menjalani cangkok ginjal karena terhalang biaya. Namun, sebagai seorang anak, Sam telah berhasil menyelamatkan nyawa sang ayah. Bayangkan saja, dalam waktu singkat Sam mampu mengumpulkan dana lebih dari 64 ribu dollar AS (Rp 830 juta). Penasaran dengan kisahnya?

5. Alasan Orang Tetap Buka Ponsel Saat di Kamar Mandi atau Pemakaman

Sadar menerima pesan di kamar mandi atau di pemakaman adalah salah, namun bunyi dan kedipan lampu kecil dari layar ponsel mendorong seseorang merespons pesan yang masuk. Lantas, apakah alasan sebenarnya seseorang melakukan hal tersebut?

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.